Ambon Penyelenggara Lomba Bintang Radio Terbesar

Ambon, PPID – Lomba Bintang Radio Indonesia Asean (BRIA) 2017 dengan tema Senandung Persaudaraan dari Ambon untuk Indonesia yang diselenggarakan oleh Radio Republik Indonesia (RRI) bekerjasama dengan Pemerintah Kota Ambon yang berlangsung sejak senin (21/08), kini menyisakan 10 (sepuluh) finalis yang akan berlomba pada ajang Grand Final BRIA 2017, yang berlangsung…

Selengkapnya

Ambon Kembali Terima Tropy Adipura

Ambon, PPID-Kota Ambon kembali menerima tropy adipura tahun 2017 dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI. Walikota Ambon, Richard Louhenapessy langsung menerima penghargaan tersebut dari Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI, Sity Nurbaya, di gedung Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI, Senayan, Jakarta,Rabu(2/8). Please follow and like us:

Selengkapnya

SMA 4 Ambon, Raih Trophy Adiwiyata Mandiri 2017

Ambon, PPID- Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 4 Ambon yang terpilih mewakili Provinsi Maluku untuk sekolah berwawasan lingkungan, berhasil mendapatkan penghargaan tertinggi dibidang lingkungan dari Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berupa Tropy Adiwiyata Mandiri, Rabu (2/8). Penyerahan Tropy Adiwiyata Mandiri 2017 diserahkan langsung Presiden RI, Joko Widodo kepada kepala sekolah…

Selengkapnya

Pemkot Ambon Sosialisasi Sadar Investasi

Ambon, PPID -Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Pemerintah kota Ambon melaksanakan sosialisasi sadar investasi bagi para mahasiswa dan pelaku usaha di kota Ambon, yang bertempat di Ballroom Maluku City Mall, Kamis (27/7). Kegiatan Sosialisasi yang dibuka oleh Asisten Administrasi Umum Sekretaris Kota Ambon, Romeo Soplanit, menghadirkan…

Selengkapnya

PEMKOT AMBON LUNCURKAN 101 INOVASI PELAYANAN PUBLIK

Ambon, PPID – Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon meluncurkan 101 program inovasi pelayanan publik yang ditandai dengan penyerahan buku inovasi pelayanan publik dari Walikota Ambon, Richard Louhenapessy kepada kepala pusat inovasi pelayanan publik Lembaga Administrasi Negara (LAN), Erfi Muthmainah, setelah melakukan penandatangan kerjasama dengan LAN, senin (24/7) di Hotel Marina,Ambon. Please…

Selengkapnya

Kelurahan Uritetu Masuk Lima Besar Tingkat Regional IV

Ambon – PPID – Setelah terpilih sebagai pemenang lomba desa dan kelurahan tingkat Provinsi Maluku berdasarkan keputusan Gubernur Maluku nomor 184 tahun 2017. Hari ini, Kamis (20/7), Kelurahan Uritetu  yang masuk dalam 5 besar lomba desa dan kelurahan tingkat regional IV pusat melalui proses penilaian yang dilakukan oleh Kasubdit Fasilitasi…

Selengkapnya